Monday, 13 July 2009

Pertama Kali Antar Kakak Sekolah


Hari ini aku ke sekolah kakak. Kan pertama kalinya kakak masuk TK A di Darussalam.